DETAIL KEGIATAN
Deskripsi Kegiatan | BPTTG Dinas Perindustrian dan Perdagangan DIY melaksanakan Inovasi terkait Pelayanan Publik yaitu Kegiatan “Si Keling (Servis Keliling). Kegiatan ini adalah salah satu program dari Pemerintah Daerah D.I Yogyakarta melalui Balai Pengembangan Teknologi Tepat Guna (BPTTG), Dinas Perindustrian dan Perdagangan D.I Yogyakarta untuk membantu para pelaku IKM khususnya bagi mereka yang kesulitan baik karena kendala jarak maupun kurangnya informasi agar bisa mempeloleh atau mengakses layanan service Alat Tepat Guna sebagai sarana pendukung produksi IKM. Tidak jarang IKM yang memiliki ATG bingung harus kemana ketika menemui permasalahan terkait ATG nya. Karena seringnya Toko tempat pembelian ATG tidak bisa melayani servis secara langsung. Selain itu juga melalui kegiatan ini BPTTG bisa memberikan edukasi terkait ATG apa yang kira kira bisa digunakan oleh IKM dalam rangka meningkatkan kapasitas, kualitas dan efisiensi produk. | |
Pengusul | DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN DIY (BALAI PENGEMBANGAN TEKNOLOGI TEPAT GUNA) | |
Tahun Pelaksanaan | 2023 | |
Urusan | Kelembagaan | |
Sasaran Pemda | Meningkatkan Tata Kelola Pemerintahan yang Baik | |
Program Pemda | Program Sinergitas Tata Kelola Pemerintahan Daerah | |
Program | Program Penyelenggaraan Keistimewaan Urusan Kelembagaan dan Ketatalaksanaan | |
Kegiatan | Kegiatan Peningkatan Budaya Pemerintahan | |
Sub Kegiatan | Implementasi Budaya Pemerintahan DIY | |
Bentuk Kegiatan | Inovasi Pelayanan Publik | |
Prioritas Nasional | ||
SRS (Khusus Tata Ruang) | Not Available | |
Penerima Manfaat | Pelaku IKM di Wilayah DIY khususnya yang lokasinya jauh dari BPTTG | |
Lokasi | Purwomartani, Kalasan, KAB. SLEMAN, DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA | |
Lampiran | ||
Titik Lokasi | Rute Lokasi |