DETAIL KEGIATAN

Deskripsi Kegiatan Jogja Cross Culture merupakan perhelatan seni lintas budaya tahunan yang dikemas dengan memanfaatkan perkembangan teknologi seni pertunjukan. Program ini diselenggarakan oleh Dinas Kebudayaan (Kundha Kabudayan) Kota Yogyakarta secara berkelanjutan sejak tahun 2019. Jogja Cross Culture merupakan salah satu ikon event seni budaya di Kota Yogyakarta terus menyuguhkan wacana-wacana baru dari berbagai produk Kebudayaan, sebagai roh Kebudayaan Kota Yogyakarta yang cair, dinamis, dan terbuka. Jogja Cross Culture menjadi media budaya sekaligus sosial untuk mewujudkan Kota Yogyakarta sebagai indikator atau referensi para seniman dan budayawan dalam hal perkembangan seni dan budaya.
Pengusul DINAS KEBUDAYAAN KOTA YOGYAKARTA
Tahun Pelaksanaan 2023
Urusan Kebudayaan
Sasaran Pemda Terpelihara dan Berkembangnya Kebudayaan
Program Pemda Program Pelestarian Budaya Benda dan Tak Benda
Program Program Penyelenggaraan Keistimewaan Yogyakarta Urusan Kebudayaan
Kegiatan Kegiatan Adat, Seni, Tradisi, dan Lembaga Budaya
Sub Kegiatan Gelar Budaya Yogyakarta
Bentuk Kegiatan Event - Pertunjukan
Prioritas Nasional PN 4: Revolusi Mental dan Pembangunan Kebudayaan
SRS (Khusus Tata Ruang) Not Available
Penerima Manfaat Masyarakat dan para seniman muda
Lokasi KOTA YOGYAKARTA, DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA
Lampiran -
Titik Lokasi Rute Lokasi